SANG JUARA DUNIA YANG TERLUPAKAN! Begini Nasib Tontowi Ahmad Atlet Badminton Indonesia Usai Pensiun



Atlet bulu tangkis yang kini telah menjadi salah satu legenda, Liliyana Natsir berkesempatan bertemu dengan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Pertemuan mereka tampak terekam di unggahan Raffi dan Nagita. Terlihat dalam postingan yang disukai lebih dari 400 ribu orang tersebut, Liliyana Natsir yang karib disapa Butet berpose bersama Raffi, Nagita, dan Dimas Ramadhan.

Cek produk DISINI

Pebulutangkis ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad, Senin 18/5/2020 resmi menyatakan diri pensiun dari Pelatnas PBSI. Alasan utama Tontowi pensiun karena ingin lebih dekat dengan keluarganya lantaran selama ini jarang punya waktu bertemu keluarga. Akan tetapi ada alasan lain yang membuat dirinya menyusul partnernya, Liliyana Natsir yang telah pensiun pada awal tahun lalu yakni masalah status magang di pelatnas PBSI.

Kedua sebenarnya ya ini bukan alasan atau apa, tapi dari PBSI kemarin saya sempat kaget juga kan SK saya magang. Saya sebenarnya tak jadi masalah sih, kalau untuk magang di PBSI saya agak keberatan, kalau magang itu kan dari atlet junior yang mau masuk ke pelatnas kata Tontowi Ahmad dalam meeting zoom bersama rekan media

Pria yang akrab disapa Owi itu mengatakan tak sempat menanyakan alasan mengenai status magangnya kepada PSBI.Seperti diketahui, usai ditinggal partnernya Liliyana Natsir pensiun pada awal tahun lalu, Owi yang dipasangkan dengan Winny Oktavina Kandow terlihat kesulitan untuk meraih prestasi.

Bahkan, Owi juga sempat dipasangkan dengan Apriyani Rahayu yang bermain rangkap di ganda putri. Dari situ kemungkinan status Owi di pelatnas pun berubah menjadi magang. Owi pun di akhir kariernya bersama pelatnas PBSI berharap PBSI bisa lebih menghargai pemain.

Saya tak nanya (alasannya) itu keputusan PBSI. Sebenarnya saya tak mau bahas itu. Saya pensiun sekarang sudah tenang, saya tak ingin bahas, tapi saya sedikit kasih masukan ke PBSI kata Owi.

PBSI itu organsiasi yang bisa mengayomi dan menghargai anak buahnya. contoh saya yang sudah berpreastasi, saya tahun kemarin masih peringkat satu dunia, saya baru dicoba satu pasangan walaupun belum pernah masuk semifinal, tapi saya sudah kalahkan pemain top 10, maksudnya saya tak sejelek itu yang harusnya langsung dibuang kata dia.

“Saya kira tak masalah, tapi PBSI maksud saya harus bisa menghargai. Saya tak tahu ini keputusan individu atau gimana. tapi ini kan atas nama organisasi. Saya atas nama pribadi tak ada dendam, tak ada masalah, saya pensiun juga masalah itu bukan alasan utama ujar Owi.

Potret Liliyana Natsir bersama Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
Salah satu alasannya, tak lain dan tak bukan adalah perangai keduanya yang sangat ramah. Makasih A Raffi dan Ka Gigi undangan ke rumahnya, humblenya gak ada yang ngalahin dua emoji jempol pantes banget jadi orang sukses dan terkenal sanjung Butet.

Bukan hanya itu, Butet juga merekam kebersamaannya dengan Raffi dan Nagita melalui akun Instagramnya natsirliliyana. Dalam video singkat di cerita Instagram yang dibagikannya, Butet sekali lagi berterima kasih kepada Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Liliyana Natsir berkunjung ke kediaman Raffi dan Nagita.
Ia juga mendoakan kesuksesan pasangan yang kini tengah berbahagia karena kehamilan Nagita tersebut. Berdasarkan pantauan Sosok.ID melalui cerita Instagram Raffi dan Nagita, diduga kedatangan Butet adalah untuk mengisi sebuah konten.

Raffi berkata bahwa dia akan bermain badminton dengan Butet, dan sesumbar ingin mengalahkan Greysia Polii serta Apriyani Rahayu. Sekedar informasi, Greysia Polii dan Apriyani Rahayu merupakan peraih medali emas sektor ganda putri Olimpiade Tokyo 2020 yang baru selesai digelar belum lama ini.

Gelaran kompetisi akbar itu dilaksanakan pada tahun 2021 karena tertunda akibat kemunculan pandemi Covid-19 yang merebak di dunia pada tahun 2020 hingga kini.
Sementara itu, Butet sendiri merupakan peraih medali emas sektor ganda campuran pada Olimpiade Rio tahun 2016.

Kesuksesan itu diraih Butet bersama dengan rekannya, Tantowi Ahmad yang karib disapa Owi.Kini baik Butet dan Owi telah menyelesaikan tugasnya sebagai atlet badminton Indonesia. Sementara Butet gantung raket di awal tahun 2019, Owi mengikutinya setahun kemudian pada 18 Mei 2020.

Kabarnya, Greysia Polii yang kini sudah berusia 34 tahun juga akan pensiun, meski belum diketahui kapan tepatnya.Meski begitu tak sedikit penggemar yang menginginkan agar Polii tetap menjadi atlet tepok bulu angsa, setidaknya untuk turnamen terdekatnya.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel